Sistem pembangkit tenaga diatas terdapat pula secara mikro di dalam setiap chakra
Oleh karena itu untuk berbagai aliran, terdapat sistem yang hanya membuka satu atau 2 chakra pada bagian atas saja misalnya chakra jantung atau chakra solar flexus saja, tetapi menimbulkan efek pementalan seperti halnya pembukaan dari bagian bawah shushumna, itu disebabkan generator mikro.
Jadi pembukaan didefinisikan sebagai pembagkitan generator (sistem pembangkit tenaga) baik secara makro maupun secara mikro. Installasi energi siap menyalurkan energi yang dihasilkan ke shushumna, chakra mayor, chakro minor dan nadi-nadi sampai dengan permukaan kulit.
Distribusi energi bisa diatur secara seimbang *) ke bagian chakra-chakra bawah, sesuai dengan metode pernafasan yang digunakan